Terapi untuk mengatasi wajah bopeng agar mulus lagi

 On Minggu, 08 April 2018  


Siapa sih yang tak ingin wajah bersih dan mulus? Memiliki wajah mulus, bersih, serta bebas jerawat, sekaligus bekasnya merupakan impian setiap orang, baik pria maupun wanita. Jika anda memiliki wajah bopeng yang merupakan bekas jerawat, jangan khawatir, memiliki wajah (kembali) mulus bukan hanya angan.

Bopeng merupakan bentuk lubang-lubang atau lekuk-lekuk pada kulit akibat jerawat yang dipencet atau digaruk dengan tangan sehingga jerawat pecah. Akibatnya, kelenjar minyak yang ada di kulit lapisan dalam pecah dan menimbulkan luka yang biasa disebut sebagai jaringan parut.

Jaringan parut ini menarik kulit lapisan atas sehingga menimbulkan bekas cekung seperti berlubang. Inilah yang menyebabkan wajah menjadi bopeng.

Luka yang berlubang (bopeng) juga disebut sebagai bekas luka atrofi. Pada jenis luka ini, kandungan kolagen yang ada sangat kurang untuk proses penyembuhannya. Bekas luka tumbuh menutupi luka, tapi jumlah jaringan diproduksi tersebut tidak cukup memadai untuk menutupi area yang rusak.

Akibatnya, bekas luka cenderung tampak kempis atau cekung. Bekas luka atrofi umumnya timbul akibat jerawat atau cacar air. Pada beberapa orang, bekas luka atrofi juga dipengaruhi oleh faktor genetik.

Hal lain yang dapat meningkatkan risiko terjadinya bopeng pada wajah adalah beberapa tindakan tanpa pengawasan dokter, seperti memecahkan jerawat dengan tangan yang kotor, atau melakukan perawatan seperti suntik jerawat yang bukan dilakukan oleh profesional.

Terapi untuk dapatkan wajah bebas bopeng

Jika anda sudah terlanjur memiliki wajah bopeng akibat jerawat, ingat, kondisi ini bukanlah akhir dunia. Terapi dibawah ini bisa menjadi pilihan untuk membantu anda mendapatkan wajah kembali mulus. Adalah TSUBAKI BIO NANO SPRAY merupakan nano spray dalam ukuran partikel atom yang sangat kecil. Tsubaki Bio Nano Spray memiliki super nano cluster yang 10 kali lebih kecil dari nano spray biasa.
Terapi untuk mengatasi wajah bopeng agar mulus lagi 4.5 5 Nurdian Minggu, 08 April 2018 Siapa sih yang tak ingin wajah bersih dan mulus? Memiliki wajah mulus, bersih, serta bebas jerawat, sekaligus bekasnya merupakan impian setiap orang, baik pria maupun wanita. Jika anda memiliki wajah bopeng yang merupakan bekas jerawat, jangan khawatir, memiliki wajah (kembali) mulus bukan hanya angan. Siapa sih yang tak ingin wajah bersih dan mulus? Memiliki wajah mulus, bersih, serta bebas jerawat, sekaligus bekasnya merupakan impian ...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.